BANNER ASKOLANI 2 PERIODE HL

Seleksi CPNS 2024 Dibuka Minggu Ketiga Agustus, Ini Skenario Lengkap dan Daerah yang Telah Umumkan Formasi

Seleksi CPNS 2024 Dibuka Minggu Ketiga Agustus, Ini Skenario Lengkap dan Daerah yang Telah Umumkan Formasi

Menpan RB telah memastikan pelaksanaan seleksi CPNS tahun 2024 akan dimulai pada minggu ketiga bulan Agustus 2024.--

PANGKALAN BALAI, HARIANBANYUASIN.COM - Kemenpan RB Republik Indonesia telah memastikan jika seleksi CPNS tahun 2024 akan dimulai pada minggu ketiga bulan Agustus 2024.

Hal itu usai digelarnya rapat sosialisasi pengadaan CPNS tahun 2024 bersama 69 kementerian/lembaga dan 479 pemerintah daerah, Senin 29 Juli 2024, kemarin.

Pemerintah melalui Kemenpan RB telah menyiapkan skenario jadwal seleksi CPNS rahun 2024 pasca penetapan formasi.

BACA JUGA:Kemenpan RB Resmi Terbitkan Aturan Pengadaan ASN Tahun 2024, Begini Tahapan Seleksinya

BACA JUGA:69 Kementerian/Lembaga dan 479 Pemerintah Daerah Buka Pendaftaran CPNS, Cek Adakah Daerahmu?

Skenario itu pertama, pembukaan pendaftaran CPNS tahun 2024 pada minggu ketiga Agustus 2024.

Kedua, pelaksanaan SKD CPNS dilakukan pada minggu kedua bulan Oktober.

Ketiga, pelaksanaan SKB CPNS digelar pada minggu ketiga bulan November.

BACA JUGA:4 Pelajar Banyuasin Terpilih Sebagai Calon Paskibraka Sumsel, Ini Pesan Plh Sekda Banyuasin

BACA JUGA:3 Wilayah di Sumsel Ini Tinggi Kasus Karhutla, Termasuk Kabupaten Banyuasin !

Dan yang keempat, pengumuman kelulusan pada minggu kedua Januari tahun 2025.

Berdasarkan Peraturan Menpan RB RI Nomor 6 tahun 2024 tentang pengadaan pegawai aparatur sipil negara tahun 2024.

Pada pasal 6 ayat 1 disebutkan jika engadaan pegawai ASN dilaksanakan berdasarkan kebijakan perencanaan kebutuhan pegawai ASN secara nasional yang ditetapkan oleh Menteri. 

BACA JUGA:Peluang Besar Buat Kamu Lolos Nih ! 7 Formasi CPNS Sepi Peminat, Buruan Cek Sekarang !

Sumber: