Tugu Pancasila di Banyuasin Ini Bakal Jadi Monas-nya Pangkalan Balai, Anggarannya Bikin Geleng Kepala !

Tugu Pancasila di Banyuasin Ini Bakal Jadi Monas-nya Pangkalan Balai, Anggarannya Bikin Geleng Kepala !

Perspektif tugu Pancasila di Banyuasin yang bakal menghabiskan anggaran sebesar Rp 1,6 miliar.--

PANGKALAN BALAI, HARIANBANYUASIN.COM - Tugu Pancasila yang sedang dibangun di Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan, bakal menjadi landmark baru bagi Kota PANGKALAN BALAI.

Tugu tersebut dibangun dengan biaya Rp 1,6 miliar.

Tugu Pancasila diharapkan dapat menjadi sarana edukasi bagi masyarakat, khususnya generasi muda.

BACA JUGA:Wow! Sembawa Disebut Surga Tersembunyi di Banyuasin, Dharma Wanita Kemendagri Dibuat Terpukau

BACA JUGA:Guwahati Masters 2023: Yohanes-Alvi Ciptakan All Indonesian Finals, Pastikan Satu Gelar

Selain itu, tugu ini juga diharapkan dapat menjadi destinasi wisata baru di Kabupaten Banyuasin.

Tugu Pancasila dan ruang terbuka hijau (RTH) itu berada di areal eks Pasar Kalangan Lama di Jalan Talib Wali, Kelurahan Pangkalan Balai, Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan.

Untuk menyelesaikan bangunan itu tak tanggung tanggung anggaran yang digelontorkan  membutuhkan anggaran Rp 2,8 miliar. 

BACA JUGA:Pj Bupati Banyuasin Gerak Cepat Antisipasi Banjir Pangkalan Balai, Ini Langkahnya!

BACA JUGA:Mengenal Miracle Berry, si Buah Ajaib yang Mengubah Rasa Asam Menjadi Manis

Kepala Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Perkimtan) Banyuasin Ir. H Moh Riyan melalui Kabid Perumahan Rakyat Asri mengatakan tugu Pancasila dan RTH ini dibangun dengan 2 tahap. 

Untuk tahap pertama ini dibangun dengan anggaran Rp 1,6 miliar.

Saat ini pembagunan Tugu Pancasila ini dalam tahap 80 persen. 

BACA JUGA:Narkotika Bernilai Ratusan Juta Rupiah Dimusnahkan, Berhasil Selamatkan 200 Ribu Jiwa

Sumber: