BANNER ASKOLANI 2 PERIODE HL

Sosok Wanita Ini Santer Dikabarkan Bakal Jadi Penantang Bupati Petahana di Pilkada Banyuasin 2024, Siapa Dia?

Sosok Wanita Ini Santer Dikabarkan Bakal Jadi Penantang Bupati Petahana di Pilkada Banyuasin 2024, Siapa Dia?

Diana H Basir yang digadang-gadang bakal maju pada Pilkada Banyuasin tahun 2024 mendatang.--

PANGKALAN BALAI, HARIANBANYUASIN.COM - Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Bupati dan Wakil Bupati Banyuasin 2024, masih cukup lama.

Namun sudah ada sosok yang akan menjadi penantang bupati petahana pasangan Askolani-Slamet

Sosok penantang itu adalah seorang perempuan.

BACA JUGA:Hebat ! Banyuasin Raih Penghargaan Kategori Kinerja Penghapusan Kemiskinan Ekstrem tahun 2023

BACA JUGA:Warga Riau Tewas Diduga Diterkam Buaya: Tubuhnya Ditemukan Mengapung di Sungai Sembilang, Begini Kondisinya

Ia adalah Diana H Basir yang merupakan putri asli Kabupaten Banyuasin. 

Diana H Basir, lahir di Pangkalan Balai pada 29 Mei 1972. 

Dia merupakan lulusan Fakultas Pertanian Universitas Tridinanti Palembang. 

BACA JUGA:Pemkab Banyuasin Upaya Damaikan Andri Yanita dan Siti Marbiah, Tapi Sayang...

BACA JUGA:Hasil Seleksi Tenaga Administrasi dan Pengamanan KPU Banyuasin, Ini Nama-nama yang Dinyatakan Lulus !

Diana H Basir memiliki pengalaman di dunia politik. Ia tercatat sebagai kader Partai Golkar Provinsi Sumsel. 

Diana H Basir merupakan seorang pengusaha sawit sukses di Kabupaten Banyuasin. 

Isu pencalonan Diana H Basir sebagai Bupati Banyuasin mulai berhembus sejak beberapa minggu terakhir. 

BACA JUGA:Pengusiran Nenek Siti Marbiah: Sekian Lama Bungkam, Andri Yanita Akhirnya Angkat Bicara, Ini Sosoknya

Sumber: