BANNER ASKOLANI 2 PERIODE HL

Lagi Kumpul Bareng Teman? Yuk Bikin Resep Pizza Teflon ini Sebagai Sajian

Lagi Kumpul Bareng Teman? Yuk Bikin Resep Pizza Teflon ini Sebagai Sajian

Resep pizza teflon anti gagal--Instagram queenmufida

2. Tambahkan air secukupnya sampai adonan lengket di tangan kemudian tambahkan margarin, aduk kembali hingga rata.

Kemudian tutup adonan dengan kain bersih selama kurang lebih 1 jam.

BACA JUGA:Chicken WIngs Ala Resto

3. Setelah satu jam, ambil adonan roti secukupnya. Ratakan dalam teflon, atur ketebalan kurang lebih 1 cm. Tusuk2 adonan dengan garpu.

4. Oleskan saus bolognase secara merata, susun potongan sosis di atasnya kemudian taburi dengan jagung.

5. Taburkan keju parut sesuai selera, kemudian tuang saus cabe di atasnya ( pakai saus kemasan 3000an, potong sedikit ujungnya agar mudah diaplikasikan ke adonan pizza).

BACA JUGA:Sambal Cumi, Teman Makan Nasi Hangat Dijamin Makan Berkali-kali

6. Terakhir tuangkan mayonaise dan kental manis ke atas adonan.

7. Panggang adonan di atas kompor dengan api kecil selama kurang lebih 10 – 15 menit ( lihat bagian bawahnya, jika kecoklatan artinya sudah matang)

8. Jangan lupa selama memanggang pizza teflon harus dalam keadaan tertutup.

BACA JUGA:Resep Peyek Kacang Anti Gagal, Dijamin Garing dan Gurih

Pizza ini meski dibiarkan seharian ataupun dimasukkan ke dalam kulkas rotinya tetap empuk.

Dalam satu resep ini kamu bisa mengasilkan 4 - 6 loyang pizza tergantung ukuran teflonmu.***

Sumber: