BANNER ASKOLANI 2 PERIODE HL

Warga Keluhkan Sampah di Titik Ini Dibiarkan Menumpuk

Warga Keluhkan Sampah di Titik Ini Dibiarkan Menumpuk

Tumpukan sampah yang diresahkan masyarakat karena diduga tidak secara berkala diangkut petugas.--

Senada dikatakan Ris, saat melintas di titik ini dirinya harus menutup hidung rapat-rapat atau menahan nafas sejenak.

 

BACA JUGA:Bangun Dua Jembatan Ini, Bupati Banyuasin Minta Bantuan Gubernur Sumsel

 

"Kalau lewat situ, harus nahan nafas. Walau begitu tetap saja aroma sampah masih menusuk hidung," ujarnya.

 

Dirinya berharap, agar petugas dari DLH Banyuasin untuk secara berkala mengangkut sampah agar tidak menumpuk begitu banyak.(*)

Sumber: