3. Gilas adonan sampai pipih lalu dilipat dua kemudian digilas lagi. Ulangi langkah ini beberapa kali agar ketika digoreng kuenya menggelembung.
4. Gilas tipis adonan kemudian potong-potog sesuai selera.
5. Goreng pada minyak panas dengan api kecil sampai kuning kecoklatan.
6. Angkat, dansimpan di toples setelah dingin.
5. Kue Bawang Tempe
Bahan-Bahan:
Cara Membuat
1.Campur semua bahan kecuali telur, aduk rata.
2. Masukan telur, aduk hingga adonan tidak lengket ditangan.
3. Bentuk bulat memanjang atau sesuai selera, kemudian iris tipis. Atau bisa juga dengan cara menggiling adonan hingga tipis kemudian potong sesuai selera.
4. Goreng hingga matang
Simpan kue bawang dalam wadah kedap udara untuk menjaga kerenyahan.
Kue bawang yang lezat dan renyah siap menemani waktu santai Anda.
Selamat mencoba berbagai resep ini dan nikmati camilan tradisional yang menggugah selera!