Review dan Kisah Dibalik Buku Bicara Itu Ada Seninya

Review dan Kisah Dibalik Buku Bicara Itu Ada Seninya

Buku Bicara Itu Ada Seninya Karya Oh Su Hyang.--

PANGKALAN BALAI, HARIANBANYUASIN.COM - Jika membaca sebuah pekerjaan, maka semua orang yang gemar membaca akan kaya raya.

Dan orang-orang pernah berkata bahwa orang yang membaca tidak akan mencuri dan pencuri pun tidak akan membaca. 

Ini akan membentuk sebuah mindset bahwa membaca bukan hanya kegemaran belaka. Membaca akan membentuk pribadi Anda dari pikiran dan membentuk Anda dalam kehidupan sehari-hari.

BACA JUGA:Hebat ! Banyuasin Raih Penghargaan Kategori Kinerja Penghapusan Kemiskinan Ekstrem tahun 2023

BACA JUGA:Diana Ziarah ke Makam Orang Tua, Minta Restu Maju Pilkada 2024 ?

Buku, tidak melulu tentang imajinasi remaja tetapi juga wawasan. Telah banyak buku yang mampu membuka wawasan semua orang mulai dari cara berjalan hingga cara berbicara.

Salah satu yang paling populer adalah buku Bicara itu ada seninya oleh Oh Su Hyang.

Belakangan ini buku ini sangat diminati oleh banyak kalangan. Untuk itu, inilah review dan kisah dibalik buku bicara itu ada seninya.

BACA JUGA:Wujud Kepedulian di Hari Pahlawan, Bank Sumsel Babel Berikan Tali Asih untuk Pahlawan Banyuasin

BACA JUGA:Warga Riau Tewas Diduga Diterkam Buaya: Tubuhnya Ditemukan Mengapung di Sungai Sembilang, Begini Kondisinya

Profil Penulis

Siapakah sosok dibalik buku Bicara itu Ada Seninya? Inilah sosok penulis Oh Su Hyang yang menjadi kunci sukses buku paling banyak dicari ini.

Oh Su Hyang merupakan penulis asal Korea Selatan yang juga merupakan pakar komunikasi terkenal. 

Oh Su Hyang telah telah merilis banyak buku yang salah satunya adalah Bicara Itu Ada Seninya. 

Sumber: