Ingin Makan Seafood dan Nge-Grill Enak, Sudah Kesini Belum? Dijamin Enak

Ingin Makan Seafood dan Nge-Grill Enak, Sudah Kesini Belum? Dijamin Enak

--

Bagi yang belum dating kesini, sebaiknya langsung saja ke  Seafood & Crabbo Station, lokasinya ada di Jalan DI Pandjaitan. Tepatnya di dekat Bank BCA atau JM Plaju.

 

BACA JUGA: punya-pisang-di-rumah-bikin-ini-yuk

 

Ada banyak menu yang disajikan. Mulai dari jenis seafood, dibakar/panggang, hingga salad dan minuman segar pun ada disini. Soal harga, terjangkau, kok.

 

Untuk menu Seapot (seafood hotpod with kuah spesial) dan Seaty (seafood party with varian saus kentaal), mulai dari paket Couple yang bisa disantap 2 hingga 3 orang hargnya Rp120.000.

 

BACA JUGA: campuran-susu-kental-manis-dan-tepung-coklat-hasilnya-wow

 

Terdiri dari kepiting, kerang hijau, kerrang simping, cumi, udang besar, jamur enoki, sayur dan jagung.

 

Peket Friend bisa disantap hingga 6 orang, dengan isian 2 kepiting medium, kerang hijau ½ Kg, kerang macan, cumi, gurita, udang besar, jamur enoki, jagung dan saayur. Paket ini dibanderol Rp248.000.

 

BACA JUGA: budidayakan-madu-jenis-ini-hasilnya-menggiurkan

Sumber: