Tahukah Kamu? 3 Hewan ini Serupa Tapi Tak Sama (Part 1)

Tahukah Kamu? 3 Hewan ini Serupa Tapi Tak Sama (Part 1)

hewan serupa tapi tak sama--instagram geo.rock888 & vincentius_kuori

Perbedaan yang paling terlihat jelas adalah dari ukuran tubuhnya.

Kuda memiliki tubuh yang lebih tinggi dan lebih besar dibandingkan dengan keledai.

BACA JUGA:8 Manfaat Labu Kuning Yang Jarang Diketahui Orang, Ternyata Bisa Bantu Diet Lho!

Kuda bisa berlari sangat cepat sementara keledai lebih lambat.

Kuda bisa hidup lebih lama dari keledai. Jika Kuda bisa hidup hingga 25 - 30 tahun, maka keledai hanya bisa hidup antara 10 – 30 tahun.

Kuda cenderung hidup dalam kawanan besar, sementara keledai biasanya hidup berpasangan.

BACA JUGA:Sempat Viral Karena Disebut Sebagai Obat Corona, Ternyata ini 5 Manfaat Daun Sungkai

Kuda memiliki telinga yang pendek dan tegak, sedangkan keledai memiliki telinga yang lebih panjang sehingga sering jatuh ke sisi kepalanya.

3. Kera dan Monyet

Banyak dari kita yang berpikir bahwa kera dan monyet merupakan hewan yang sama.

Namun ternyata keduanya merupakan hewan yang berbeda.

BACA JUGA:Bukan Minum Air Putih atau Telan Nasi, Berikut 8 Cara Menghilangkan Ketulangan

Kera memiliki ukuran tubuh yang lebih besar daripada monyet.

Selain itu, monyet memiliki ekor yang dapat membantunya memegang benda maupun dahan pohon, sementara kera tidak memiliki ekor

Sumber: