'Aisyiyah Banyuasin Ikut Berperan Turunkan Angka Stunting

'Aisyiyah Banyuasin Ikut Berperan Turunkan Angka Stunting

Wakil Bupati Banyuasin H Slamet saat secara resmi melakukan kick off Program Inklusi 'Aisyiyah Kabupaten Banyuasin, Rabu 28 September 2022--

Pimpinan Pusat 'Aisyiyah, Rosida mengatakan, program inklusi ini dijalakan di 5 provinsi di Indonesia.

 

Yakni Provinsi Kalimantan Selatan, Provinsi Sulawesi Tenggara, Jawa Timur dan Sumatera Selatan.

 

"Untuk Provinsi Sumatera Selatan ada 2 kabupaten/kota yang dipilih. Yakni Lahat dan Kabupaten Banyuasin. Saya optimis perempuan-perempuan Banyuasin yang tergabung dalam 'Aisyiyah mampu dan sukses menjalankan 5 program inklusi yang dimaksud," pungkasnya.

 

Hadir dalam kesempatan tersebut, Pimpinan Wilayah 'Aisyiyah Sumsel Darmi, Koordinator Inklisi PW 'Aisyiyah Sumsel Mismiwati Abdullah, Pimpinan Daerah 'Aisyiyah Banyuasin Yusnariah, Pimpinan Daerah Muhammadiyah Zulkifli M. 

 

Serta sejumlah OPD di lingkungan Pemkab Banyuasin, yang juga ikut menandatangani MoU.*

Sumber: