Jadi Pemilih Cerdas, Ini Tahapan dan Jadwal Pilkades Serentak Banyuasin Tahun 2021.
PANGKALAN BALAI harianbanyuasin com Berlangsung serentak di 240 Desa dari total 288 Desa dan 17 Kelurahan di 21 Kecamatan Banyuasin dengan sistem pemilihan e voting dan manual surat suara yang akan berlangsung pada Rabu 17 November 2021 ini tahapan dan jadwal Pemilihan Kepala Desa Pilkades Banyuasin tahun 2021 son
I PERSIAPAN 1 Pembentukan Tim Panitia Pemilihan Kabupaten Operator dan Tim Teknis Tingkat Kabupaten 9 30 Juni 2021 2 Rapat Penetapan Desa dan Biaya Pilkades untuk setiap Desa 1 4 Juli 2021 3 Pembentukan Tim Panitia Pengawas dan Tim Pendamping Kecamatan 3 5 Juli 2021 4 Pembentukan dan Pengucapan Sumpah janji Panitia Pemilihan Kepala Desa 6 8 Juli 2021 5 Penyusunan Tata Tertib Pilkades 9 11 Juli 2021 6 Sosialisasi perda Perbup Juknis Biaya dan Jadwal Kegiatan Pilkades Kepada Camat Timwas Pendamping Kecamatan BPD 9 18 Juli 2021 7 Penyampaian DP4 Daftar Potensial Pemilih menjadi DPS yang sudah di ceklit oleh Pemdes 9 18 Juli 2021 8 Pemutakhiran DP4 Daftar Potensial Pemilih menjadi DPS 19 21 Juli 2021 9 Pengumuman DPS 22 25 Juli 2021 10 Pencatatan Data Pemilih Tambahan 26 29 Juli 2021 11 Pengumuman daftar Pemilih Tambahan 29 31 Juli 2021
II PENCALONAN 1 Pengumuman Pendaftaran dan Persyaratan Bakal Calon Kepala Desa 1 7 Agustus 2021 2 Perpanjangan Pendaftaran apabila Balon Kurang dari 2 dua Orang 8 28 Agustus 2021 3 Perbaikan Persyaratan Seleksi Tahap Kesatu 29 31 Agustus 2021 4 Pemberitahuan Hasil seleksi Tahap I Kepada Bakal Calon danPenyampaian Nama Bakal Calon untuk Mengikuti Seleksi Persyaratan Tahap II Test kesehatan kepada Camat 1 3 September 2021 5 Camat Menyampaikan Bakal Calon kepada Kepala DPMD 4 6 September 2021 6 DPMD Berkoordinasi dengan RSUD mengenai Kesiapan dan Jadwal Pelaksaan Test Kesehatan 7 September 2021 7 DPMD memberitahukan Pelaksanaan Test kesehatan Kepada Camat 8 9 September 2021 8 Camat Memberitahukan kepada Panitia untuk diteruskan kepada Bakal Calon 10 11 September 2021 9 RSUD Melaksanakan Test Kesehatan 12 30 September 2021 10 Direktur RSUD Memberitahukan Hasil Test kesehatan Kepada DPMD 1 13 Oktober 2021 11 DPMD Menginformasikan kepada Camat 14 Oktober 2021 12 Camat Menginformasikan kepada Panitia untuk diteruskan kepada Bakal Calon 15 16 Oktober 2021 13 Penerimaan Berkas Bakal Calon Seleksi Tahap Ketiga 17 18 Oktober 2021 14 Penerimaan Berkas Bakal Calon Seleksi Tahap Ketiga 19 21 Oktober 2021 15 Perbaikan Persyaratan Seleksi Tahap Ketiga 22 24 Oktober 2021 16 Pemberitahuan Hasil seleksi Tahap Ketiga Kepada Bakal Calon Pengundian Nomor Urut Calon bagi Calon Kepala Desa Minimal 2 dan Maksimal 5 Orang 25 26 Oktober 2021 17 Seleksi Persyaratan Tahap Tambahan Jika Bakal Calon Kades lebih dari 5 lima orang 25 26 Oktober 2021 18 Pemberitahuan Hasil Seleksi Tahap Tambahan Kepada Bakal Calon 27 28 Oktober 2021 19 Penetapan dan Pengumuman Calon Kepala Desa yang berhak dipilih Pengundian serta Penyampaian Nomor Urut dan Nama Calon 29 31 Oktober 2021 20 Pembahasan dan Penetapan DPT 1 4 November 2021 21 Cetak Surat Suara dan dimasukan kedalam kotak bagi desa yang melaksanakan secara Manual dan dimasukan kedalam alat E voting dan Pengumuman DPT 5 11 November 2021 22 Kampanye Calon Kepala Desa 11 13 November 2021 23 Hari Tenang 14 16 November 2021 24 Penyampaian Surat Undangan memilih kepada Pemilih 9 16 November 2021
III PEMUNGUTAN SUARA 1 Pembuatan TPS 9 16 November 2021 2 Pelaksanaan Pemungutan Suara 17 November 2021 3 Perhitungan Suara 17 November 2021
IV PENETAPAN 1 Pengumuman Calon Kepala Desa yang mendapat Suara Terbanyak 17 November 2021 2 Masa Sanggahan 17 19 November 2021 3 Penyampaian Hasil Pilkades kepada BPD 20 22 November 2021 4 Penyampaian Hasil Pilkades kepada Camat 23 26 November 2021 5 Penyampaian Hasil Pilkades Kepada Bupati C q DPMD 27 30 November 2021 6 Verifikasi Hasil Pilkades dan Penyusunan Rancangan Keputusan Bupati 1 31 Desember 2021 7 Penetapan Keputusan Bupati 1 31 Desember 2021 8 Penjadwalan Pelantikan dan Pelaksanaan Pelantikan DPMD Camat dll 9 Serah Terima Jabatan Administrasi dan Asset dari Kepala Desa Lama ke Kepala Desa Baru BPD
Sumber DPMD Kabupaten Banyuasin
Sumber: