7 Tips Agar Tidak Tersesat Selama Beribadah di Tanah Suci

7 Tips Agar Tidak Tersesat Selama Beribadah di Tanah Suci

--

4. Jangan bepergian sendirian.

Nah, bagi anda yang baru pertama kali ke tanah suci, jangan pernah untuk bepergian sendirian ya.

Apalagi perempuan dan lansia. Untuk berjaga-jaga agar tidak tersesat, sebaiknya setiap keluar hotel untuk bersama rombongan. Jangan pernah memisahkan diri dari rombongan.

5. Pamit pada ketua rombongan.

Pastikan juga, setiap hendak keluar, berpamitan terlebih dahulu dengan ketua rombongan.

Sehingga ketua rombongan mengetahui kita akan kemana.

6. Saat tersesat, jangan panik.

Jika sudah terlanjur tersesat, jangan panik. Carilah petugas PPIH, jangan sampai panik dan bertindak secara berlebihan.

Cari petugas haji, karena pemerintah telah menempatkan banyak petugas haji yang ditempatkan di titik-titik vital.

Atau coba cari maktaf atau hotel di sekeliling, lihat hotel yang terlihat terpasang bendera merah putih.

7. Jangan lupa berdoa

Tips yang terakhir ini yang paling penting. Jangan lupa berdoa dalam setiap kesempatan atau saat akan melakukan sesuatu.

Jangan pernah sombong karena sudah merasa mengenal Mekkah, Madiahh atau Haramain. Kareana selama di tanah suci, apapun bisa terjadi.

Itulah 7 tips agar tidak tersesat selama beribadah haji di tanah suci.

Semoga selama beribadah dilancarkan dan disehatkan hingga kembali pulang ke tanah air.***

Sumber: