Herman Deru Bangga Gedung OJK Bernuansa Kearifan Lokal
"Semoga OJK memberikan kontribusi yang lebih bagi Sumbagsel khsusunya bagi pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat," pungkasnya.
Pada kesempatan ini Gubernur Herman Deru bersama Ketua Dewan Komisioner OJK RI, Wimboh Santoso menandatangani prasasti tanda diresmikan Gedung OJK. Kemudian peluncuran buku OJK membangun negeri dan website rumah limas.
Turut hadir, Anggota Dewan Komisioner OJK RI Ahmad Hidayat, Ketua DPRD Sumsel Hj RA. Anita Noeringhati, para Kepala OPD, Kepala Perbankan/mewakili.(rel)
Sumber: