(**) : Instansi Tidak Melaksanakan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan
(***) : Instansi Melaksanakan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan dan Mendapatkan Persetujuan Menteri PAN RB
B. Bagi Pelamar Tenaga non ASN yang Aktif Bekerja di Instansi Pemerintah (Termasuk Lulusan PPG untuk Formasi Guru di Instansi Daerah)
1. Pengumuman Seleksi : 1 s.d. 30 November 2024
2. Pendaftaran Seleksi : 17 November s.d. 31 Desember 2024
3. Seleksi Administrasi : 16 Desember 2024 s.d. 3 Februari 2025
4. Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi : 4 s.d. 18 Februari 2025
5. Masa Sanggah (*) : 19 s.d. 21 Februari 2025
6. Jawab Sanggah : 20 s.d. 27 Februari 2025
7. Pengumuman Pasca Masa Sanggah (*) : 22 s.d. 28 Februari 2025
8. Penarikan data final : 1 s.d. 7 Maret 2025
9. Pemetaan Titik Lokasi Seleksi Kompetensi : 8 s.d. 23 Maret 2025
10. Penjadwalan Seleksi Kompetensi : 24 Maret s.d. 8 April 2025
11. Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat Seleksi Kompetensi : 9 s.d. 16 April 2025
12. Pelaksanaan Seleksi Kompetensi : 17 April s.d. 16 Mei 2025
13. Pengolahan Nilai Seleksi Kompetensi : 22 April s.d. 21 Mei 2025