Resep Cabai Garam Mudah dan Murah Cocok Buat Anak Kostan

Selasa 21-02-2023,22:24 WIB
Reporter : Yanti
Editor : Yanti

6. Potong cabai merah dan cabai rawit lalu haluskan 

7. Selanjutnya, masukkan 1 sdm margarin, lalu masukkan bawang putih yang sudah dihaluskan tadi. 

8. Kembali masukkan cabai yang sudah dihaluskan, tambahkan garam, kaldu bubuk dan aduk hingga merata.

9. Lalu masukan tahu yang sudah digoreng tadi, tambahkan daun bawang (sesuai selera yah boleh pake boleh enggak)

10. Aduk hingga semua tercampur merata

 

 Cabai garam sudah matang, siap untuk disantap bersama nasi putih yang hangat. Bagaimana, mudah kan cara membuatnya.

 

Yok, buruan praktikkan di kostan kamu ya!.*

Tags :
Kategori :

Terkait

Terpopuler