Keren, Patut Dicontoh! Desa di Kecamatan Air Kumbang Ini Miliki Pabrik Pengolahan Sampah

Sabtu 07-01-2023,12:57 WIB
Reporter : Yanti
Editor : Yanti
Keren, Patut Dicontoh! Desa di Kecamatan Air Kumbang Ini Miliki Pabrik Pengolahan Sampah

PANGKALAN BALAI, HARIANBANYUASIN.COM – Sampah menjadi persoalan yang tak habis-habisnya.

 

Makin berkurangnya kapasitas tempat pembuangan akhir (TPA) sampah, juga produksi sampah yang terus meningkat menjadi biang keladinya.

 

Namun, untuk mengurangi jumlah sampah yang dihasilkan rumah tangga, pemerintah mulai membangun pabrik pengolahan sampah.

 

Di Kabupaten Banyuasin, tahun 2022 mendapatkan hibah pembangunan pabrik pengolahan sampah.

 

Desa yang beruntung mendapatkan bantuan tersebut yakni Desa Kumbang Padang Permata Kecamatan Banyuasin. 

 

Tak tanggung-tanggung, anggaran yang dikucurkan melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) pusat tersebut mencapai Rp550 juta.

 

Dan telah selesai dibangun di tahun 2022 lalu.

 

Kades Kumbang Padang Permata, Supendi menjelaskan jika pembangunan pabrik pengolahan sampah ini sudah rampung.

Kategori :

Terpopuler