Inovasi TP-PPK Banyuasin II, Ampas Kelapa Diolah Jadi Tepung

Kamis 18-08-2022,20:19 WIB
Reporter : Yanti
Editor : Yanti

 

Dikatakannya, dari 2 buah kelapa dapat memperoleh tepung sebanyak 1/2 kilogram. Harga tepung kelapa ini pun dijual dengan harga Rp 50.000/satu kilogram.

 

"Selain pempek udang dari olahan kelapa kita juga menampilkan pindang ikan kakap khas Sungsang," ujarnya

 

Sementara itu, Camat Banyuasin II Salinan mengatakan pihak kecamatan terus melakukan pembinaan inovasi dari TP PKK ini. Ia mengaku bangga limbah bisa jadi makanan lezat bernilai ekonomis.

 

"Iya, tentunya akan terus kita bina. Sebab ini termasuk inovasi limbah ampas kelapa bisa menghasilkan rupiah bernilai ekonomi," pungkas dia. (ron)

Tags :
Kategori :

Terkait