Perusahaan Hampir Gulung Tikar? 8 Strategi Mengatasinya!

Perusahaan Hampir Gulung Tikar?  8 Strategi Mengatasinya!

strategi dalam penanganan perusahaan yang hampir bangkrut--instagram svara_innovation

PANGKALAN BALAI, HARIANBANYUASIN.COM - Startup, meskipun dihiasi dengan inovasi dan semangat perubahan, seringkali harus menghadapi tantangan yang berat untuk menjaga keberlangsungan bisnis mereka.

Salah satu pilihan yang sering dipertimbangkan adalah menjual startup kepada perusahaan lain melalui proses akuisisi atau skuisisi.

Namun, ada beberapa strategi kunci yang dapat membantu startup agar tidak gulung tikar dan bahkan meningkatkan keberlangsungan mereka, seperti mencatatkan saham di bursa saham (IPO), melakukan buyout, atau bergabung dengan entitas bisnis lain melalui merger.

BACA JUGA:Hati-hati! ini 7 Kesalahan Atur Uang yang Bikin Kamu Miskin

BACA JUGA:Meningkatkan Value Diri, 7 Life Skill Penting untuk Sukses di Era Modern

1. IPO (Initial Public Offering): Membuka Pintu Keuangan Publik

Mencatatkan saham startup di bursa saham, yang dikenal sebagai Initial Public Offering (IPO), adalah salah satu strategi yang dapat meningkatkan daya tahan dan keberlangsungan startup.

Dengan melakukan IPO, startup membuka diri kepada investor publik untuk membeli saham mereka.

BACA JUGA:Prinsip Keuangan Ala Chindo, 6 Tips ini Anti Bikin Miskin!

BACA JUGA:Mau Bikin Usaha? 8 Ide Bisnis yang Anti Mainstream dan Gak Musiman

Proses ini tidak hanya memberikan modal tambahan yang signifikan untuk mengembangkan bisnis, tetapi juga memberikan keberlanjutan keuangan jangka panjang.

Keuntungan lain dari IPO termasuk peningkatan visibilitas dan citra perusahaan, yang dapat menarik minat lebih banyak pelanggan dan mitra bisnis.

2. Buyout: Menguasai Kendali dengan Membeli Saham Pemegang Lain

BACA JUGA:Bingung dengan Sistem Pengeloaan Uang ? 5 Tips Cerdas Investasi di Awal Tahun

Sumber: