Daftar Harta Kekayaan Gubernur di Sumatera, Gubernur Mana yang Paling Kaya?

Daftar Harta Kekayaan Gubernur di Sumatera, Gubernur Mana yang Paling Kaya?

Gubernur Sumatera Selatan, Herman Deru memiliki kekayaan paling banyak dibandingkan gubernur lain yang ada di Sumatera.--

PANGKALAN BALAI, HARIANBANYUASIN.COM - Gubernur menjadi salah satu pejabat yang wajib lapor LHKPN kepada KPK.

Dari penyampaian LHKPN inilah, dapat diketahui apakah nantinya ada penambahan harta yang dimiliki oleh pejabat.

Di Pulau Sumatera kini memiliki 10 provinsi, tentu saja memiliki 10 Gubernur yang masing-masing memimpin satu provinsi.

BACA JUGA:Waduh, Ternyata Ribuan Pejabat di Indonesia Belum Setor LHKPN ke KPK

Ternyata, Gubernur Sumsel H Herman Deru memiliki harta paling banyak atau sebagai Gubernur terkaya di Sumatera.

Harta kekayaan yang dilaporkan pada 31 Desember 2021 mencapai Rp40.428.670.919.

Sementara, Gubernur yang paling sedikit adalah Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah.

BACA JUGA:Asyik Bermain Handphone, Pelajar SMP Ini Ditusuk ODGJ

Harta kekayaannya hanya Rp3.819.629.668.

Berikut Gubernur di Sumatera yang memiliki harta kekayaan paling banyak hingga yang terdikit.

1. Provinsi Sumatera Selatan

BACA JUGA:Evakuasi Pria Berbobot 300 Kg Ini Dramatis, Pintu Dijebol, Hingga Turunkan Alat Ini

Saat ini Provinsi Sumatera Selatan dipimpin oleh Gubernur Herman Deru.

Dimana berdasarkan harta yang dilaporkannya pada 31 Desember 2021, harta kekayaan Herman Deru ternyata paling banyak dibandingkan 9 gubernur lainnya di Sumatera.

Sumber: