Putri Rejung
Ilustrasi--
ZAMAN dahulu hiduplah seekor kerbau yang mempunyai tiga anak. Semua anaknya perempuan.
Anaknya yang pertama bemama Putri Lebak. Anaknya yang kedua Putri Penengah dan anaknya yang bungsu bernama Putri Rinduwati.
Kerbau itu menitipkan anaknya ke masing-masing rejung (bambu) muda.
Seiring bertambahnya waktu, rejung tersebut membesar dan anak-anak kerbau pun menjadi dewasa.
Mereka pun telah menemukan jodohnya masing-masing. Mereka juga masing-masing mempunyai rejung.
Suatu hari si kerbau mencari tiga anaknya untuk melepas, kerinduannya.
Si kerbau mencari anak pertamanya Putri Lebak. la bertanya dengan seorang petani yang sedang di sawah.
Sumber: