9 Pejabat Tinggi Pratama di Banyuasin Dilantik, Ini Pesan Bupati Banyuasin!

9 Pejabat Tinggi Pratama di Banyuasin Dilantik, Ini Pesan Bupati Banyuasin!

Bupati Banyuasin H Askolani SH MH saat mengambil sumpah jabatan 9 pejabat tinggi pratama di Pendopoan Rumah Dinas Bupati, Senin 29 Agustus 2022--

Serta segera mempersiapkan diri untuk bekerja melaksanakan program-program yang belum dan sedang dilaksanakan.

 

Ia menambahkan Tahun 2022 merupakan Tahun ke-empat Askolani Bersama Pakde Slamet menjabat.

 

Dirinya ingin pada satu tahun terakhir kepemimpinannya para pejabat Pemkab Banyuasin bisa Powerfull untuk membangun Kabupaten Banyuasin 

 

“Di tahun terakhir saya bersama Pakde Slamet kami ingin para pejabat untuk powerfull tidak ada lagi waktu untuk tidak serius," kata Bupati Askolani.

 

"Jika ada yang masih ingin main-main  dan tidak sanggup bisa langsung angkat tangan," ujarnya.

 

"Saya berharap kepada yang dilantik sebagai pemimpin harus mampu berinovasi untuk menggali dan meningkatkan potensi yang ada di Kabupaten Banyuasin," tambahnya.

 

"Dan sekaligus bersinergi dan kolaborasi dengan Pemerintah Pusat serta Provinsi," katanya lagi.

 

"Saya tekankan kami butuh dengan pejabat yang bisa bekerja, yang mau bekerja Keras, Cerdas dan Ikhlas, yang loyal dan setia demi suksesnya Visi Misi Banyuasin Bangkit, Adil, dan Sejahtera,” jelasnya.

Sumber: