Kasatlantas Bantu Penderita Tumor Otak

Kasatlantas Bantu Penderita Tumor Otak

PANGKALAN BALAI harianbanyuasin com Kasatlantas Polres Banyuasin AKP Ricky Mozam bersama Yayasan Umi Romlah Palembang Endang mendatangi rumah orangtua Staven yang berada di Dusun Manggus Kelurahan Pangkalan Balai Kecamatan Banyuasin III Selasa 24 8 2021 Saat masuk ke dalam rumah terlihat Steven Ramadani 14 terbaring lemas di ruang tengah rumah orangtua Steven putra bungsu dari empat bersaudara pasangan Sucipto dan Sasmi mengidap penyakit tumor otak Sudah dua minggu Steven hanya bisa terbaring dan tak bisa menjalankan aktivitas sehari hari Untuk mengerjakan tugas sekolah ia sudah mulai tidak bisa Karena bila sudah sakit di kepala datang ia hanya bisa menahan sakit Kalau sudah sakit ia sampai memegangi kepalanya Terus mengerang dan menangis karena menahan sakit ujar Sasmi ketika ditemui di rumahnya Sehingga sudah dua minggu ini Steven hanya bisa terbaring Karena penyakit yang diidapnya juga ia juga tidak bisa makan Badan Steven juga mulai kurus dan tidak bisa berdiri Kalau makan sedikit muntah Makanya kemarin minta bantuan bidan desa dan dibawa ke RSUD Banyuasin Dari pemeriksaan ada tumor di dekat otak bagian kanan pungkasnya Kasatlantas Polres Banyuasin AKP Ricky Mozam menjelaskan pihaknya mendapat informasi dari masyarakat melalui DM di media sosial Instagram memberitahukan bila ada warga yang butuh bantuan karena mengalami sakit tumor di kepala Jadi kami berinisiatif untuk ke rumah yang bersangkut Namun kami hanya bisa memberikan bantuan dan jalan bagaimana nanti bisa berobat Karena saya kenal dengan Yayasan Umi Romlah Palembang dan Insan Mandiri jadi saya menghubungi yayasan ini untuk ikut mendatangi rumah yang bersangkutan jelas Riki Lanjut Riki pihaknya juga memberikan bantuan untuk mensupport kebutuhan sehari hari orangtua dan Steven Bantuan yang diberikan dengan tujuan untuk meringankan keluarga Steven di masa pandemi sekarang ini Ada realisasi untuk operasi dan pengobatan si anak Semoga si anak ini bisa segera di operasi dan sehat pungkasnya Sedangkan Endang mengungkapkan dari pengecekan yang dilakukan ia langsung berkoordinasi dengan pemilik Yayasan Umi Romlah Palembang Dr Iqmal untuk penanganan pasien Dari koordinasi tadi si anak ini bisa dilakukan operasi Tinggal penjadwalan katanya ron

Sumber:

Kasatlantas Bantu Penderita Tumor Otak
BANNER ASKOLANI 2 PERIODE HL

Terkini

Terpopuler

Pilihan