Setelah Libur Dua Hari, Senin Sekolah Aktif Kembali

Setelah Libur Dua Hari, Senin Sekolah Aktif Kembali

PANGKALAN BALAI harianbanyuasin com menjelang bulan Ramadhan 1442 H sejumlah satuan pendidikan di Kabupaten Banyuasin diliburkan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Disdikbud Kabupaten Banyuasin Libur menyambut bulan puasa dilakukan selama dua hari mulai Jum at tanggal 1 dan Sabtu 2 April 2022 lalu Senin tanggal 3 April 2022 sekolah aktif kembali seperti biasa Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kadisdikbud Banyuasin Aminuddin SPd SIP MM mengatakan pelaksanaan libur sekolah mengacu pada kalender pendidikan tahun 2022 Untuk satuan pendidikan setingkat Pendidikan Anak Usia Dini PAUD Sekolah Dasar SD Sekolah Menengah Pertama SMP se Kabupaten Banyuasin diliburkan selama dua hari ucap dia Menurut dia pelaksanaan libur menjelang bulan puasa sama halnya dengan beberapa wilayah lainnya hanya saja lama waktu libur mungkinan berlainan Sekolah tidak boleh menambah waktu libur karena sudah ada ketentuannya Pada hari Senin 3 4 semua satuan pendidikan baik siswa maupun pendidik dan tenaga kependidikan aktif kembali Seperti biasa setiap menjelang bulan Ramadhan memang sekolah diluburkan karena sudah diatur jadwal libur selama satu tahun termasuk pada saat menjelang hari Raya Idul Fitri 1442 nanti Muk

Sumber: