"Kita terus bersinergi dengan semua pihak termasuk dengan Pemprov Sumatera Selatan. pembangunan yang kita lakukan tentunya harus menyeimbangkan antara pembangunan fisik maupu non fisik termasuk bidang ilmu agama," pungkasnya.
Peresmian dimulainya pembangunan Ponpes Ponpes Mahasiswa Al Bahjah ditandai dengan penabuhan hadroh oleh Wakil Gubernur, Mawardi Yahya, Pengasuh LPD Al Bahjah, Buya Yahya Zainuk Ma'arif, Wakil Bupati Ogan Ilir H Ardani SH, Ketua Yayasan Al-Bahjah, Dr. Facrhuzzi, para FKPD Ogan Ilir, Kepala OPD Sumsel dan Pemkab Ogan Ilir.(rilhumaspemprov)